Pages

Cari Blog Ini

Selasa, 24 Januari 2012

Otak



Otak adalah organ paling Vital dan kompleks . Di pusat mengendali  tubuh manusia ini terdapat sekitar 100 milyar sel saraf. Saraf-saraf ini berhubungan dengan bagian –bagian  tubuh  lainya . tugas utama otak adalah mengkoordimasikan seluruh aktivitas saraf tubuh . otak akan menerima semua rangsangan
Yang detirima oleh indere , seperti mata , telinga ,kulit dan lain sebaigainya . setelah itu otak akan memerintahkan tubuh untuk melakukan sejumlah penyesuaikan atau gerakan yang diperlukan dalam merespon rangsangan tersebut .
  


Dua bagian
Otak manusia memiliki dua bagian kiri dan kanan. Belahan otak sebelah kiri mengendalalikan tubuh sebelah kanan , sebaliknya , otak sebelah kanan  mengedaikan bagian tubuh sebelah kiri

Bagian otak sebelah kanan sangat berkaitan dengan kemampuan manusia seperti seni ,music dan kreativitas . berkaitan dengan kemampuan berbicara dan matematika.


Apa yang bisa dilakuakn oleh otak kita?
Otak kita sanggup melakukan banyak hal, misalnya saja kemampuan menyimpan memori. Dengan memori ini kitabisa mempelajari sesuatu dan menyimpannya dalam jangka waktu yang sangat lama. Sewaktu-waktu memori ini  bisa dipanggil kem bali untuk digunakan. Otak juga bisa melakukan  analisa, membuat pembedaan, dan melakukan penghitungan. Otak juga yang bisa mengubah peradaban manusia seperti ekarang.


Fakta menarik
Walaupun seluruh tubuh istirahat saat tertidur, otak tetap bekerja. Otak kita tidak pernah beristirahat.

0 comments:

Posting Komentar

Daftar Isi

Abu Simbel (1) Alam (15) Alaska (1) Alexander Fleming (1) Alexander Graham Bell (1) Apa Itu E-mail? (1) Apakah Bumi Itu (1) Apakah Cuaca Itu? (1) Archimedes (1) Atletik (1) Bagaimana pelangi terbentuk? (1) Bagaimana samudra dan laut terbentuk? (1) Bagaimana Terbentuknya Bumi? (1) Benarkah Bumi berputar? (1) Benjamin Franklin (1) Berapa banyak tulang yang kita miliki? (1) Berapa lama usia pohon dan semak-semak dapat bertahan? (1) Borobudur (1) Borobudur - Lingkungan Sekitar (1) Bulutangkis (1) Bumi (7) Candi Borobudur (1) Daftar Istilah (1) Darah (1) Galapagos (1) Gelas termasuk benda padat tetapi mengapa gelas terlihat bening? (1) Gunung Api (1) Ilmuwan dan Penemu (5) Isaac Newton (1) Jantung (1) Kamera Foto (1) Kantung Pemakan Tikus (1) Karate (1) Keajaiban Dunia (6) Kenapa HP Disebut Telepon Seluler? (1) Kuil Artemis (1) Lain-Lain (5) Machu Picchu (1) Mata (1) Mengapa Bisa Terjadi Petir? (1) Mengapa Kita Mengantuk Sesudah Makan Siang? (1) Mengapa langit berwarna biru? (1) Mengapa matahari berwarna merah saat terbit dan terbenam? (1) Mengapa pesawat terbang yang jauh diatas terlihat lambat bergerak? (1) Mengapa Tubuh Kita Gemetar pada Saat Cuaca Dingin? (1) Mikroskop (1) Olahraga (8) Otak (1) Otot (1) Penciuman dan Pengecap (1) Penemuan Besar (2) Pengetahuan Umum (5) Petualangan (8) Potala (1) Proses Fotosintesis (1) Rantai Makanan (1) Renang (1) Sahara (1) Segitiga Bermuda (1) Sejarah Borobudur (1) Senam (1) Sepak Bola (1) Serengeti (1) Tembok Cina (1) Tempat Terpanas di Bumi (1) Terbang Layang (1) Terumbu Karang (1) Tomcat Serangga Pesawat Tempur (1) Triathlon (1) Tubuh Manusia (9)